Urgensi Pendidikan Antikorupsi Di Indonesia: Sebuah Kajian Literatur Tentang Urgensi Dan Pentingnya Nilai Integritas
DOI:
https://doi.org/10.62383/demokrasi.v1i2.195Keywords:
Pendidikan Antikorupsi, Pencegahan Korupsi, Urgensi dan IntegritasAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan urgensi pendidikan antikorupsi sebagai langkah preventif pencegahan tindak korupsi, ditinjau baik dari aspek pendidikan formal dan pelayanan publik. Penelitian ini dilakukan dengan metode studi literatur. Peneliti melakukan studi literatur dengan tujuan untuk memberikan pemahaman mendalam tentang pentingnya pendidikan antikorupsi dan pentingnya nilai integritas dalam masyarakat, sehingga peneliti mengelompokkan, mengolah, dan menggunakan berbagai literatur yang relevan saja. Hasil penelitian menunjukkan pendidikan antikorupsi sebagai upaya pencegahan tindak pidana korupsi hendaknya dilakukan sedini mungkin. Dengan kata lain, pendidikan antikorupsi sangat urgen diterapkan kepada pelajar, mahasiswa, dan setiap kalangan termasuk diantaranya aparatur sipil negara sebagai pemegang dan pengatur kepentingan publik. Dengan begitu, tujuan Indonesia sebagai land of inegtity dapat tercapai sepenuhnya.
Downloads
References
Afifi , W. M. (2022). Urgensi Pendidikan Antikorupsi untuk Hadir sebagai Matakuliah Wajib Bagi Mahasiswa. GANESHA CIVIC EDUCATION JOURNAL, 287-294.
Al-Fatih, S. (2018). Darus as an Anti-Corruption Education. Asia Pacific Fraud Journal, 117-123.
Frimayanti, A. (2017). Pendidikan Anti Korupsi dalam Pendidikan Agama Islam. Al-Tadzkiyyah Jurnal Pendidikan Islam, 83-98.
Handoyo, E. (2013). Pendidikan Antikorupsi Edisi Revisi. Yogyakarta: Penerbit Ombak.
Helmanita, K., & Kamil, s. (2006). Pendidikan Antikorupsi di Perguruan Tinggi. Jakarta: Pusat Kajian Agama dan Budaya Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta.
Huda, Y., Costa, R., tasrif, E., & Sari, R. (2023). Literature Review: Penggunaan Media Augmented Reality dalam Pendidikan Kejuruan. JTEV (Jurnal Teknik Elektro dan Vokasional), 28.
Khairunnisa, L., & Permana, H. (2022). Urgensi Pendidikan Anti Korupsi dalam Pelayanan Publik di Indonesia. Jurnal Pendidikan dan Konseling, 4728-4733.
Koesoemo, A. T., Sumbu, T., & Bawole, G. Y. (2017). Urgensi Pendidikan Anti Korupsi Bagi Pelajar dan Mahasiswa Di Kota manado. Jurnal Lex Et Societatis, 38-43.
Putri, R., Murtono, & Ulya, H. (2021). Nilai-Nilai Pendidikan Karakter Film Animasi Upin dan Ipin. Jurnal Educatio, 1253-1263.
Sandra, V. (2022). Urgensi Penyelenggaraan Pendidikan Anti Korupsi pada Setiap Jenjang Pendidikan Berdasarkan UU Nomor 30 Tahun 2002. GANESHA CIVIC EDUCATION JOURNAL, 325-333.
Taufik, & Nurwahidah. (2023). Urgensi Pendidikan Anti Korupsi Bagi Perangkat Desa sebagai Strategi Pencegahan Korupsi. JPIn: Jurnal Pendidik Indonesia, 1- 17.
Wibowo, A. (2013). Pendidikan Antikorupsi di Sekolah: Strategi Internalisai Pendidikan Antikorupsi di Sekolah. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Widiartana , G. (2020). Urgensi Pendidikan Antikorupsi Terhadap Pencegahan Korupsi dalam Pendidikan Dasar. Jurnal Hukum Mimbar Justiti, 173-189.
Yamasita, T. (2022). Pendidikan Antikorupsi dalam Membangun Integritas ASN Berbasis “Rental”. Jurnal An-Nur: Kajian Pendidikan dan Ilmu Keislaman, 106- 119.
Alfamizy Bambang H. dan Zainudin H. (2021) Implementasi Pertanggung Jawaban Pelaku Tindak Pidana Korupsi Dalam Penyalah Gunaan Anggaran Pendahuluan dan Belanja Kampung (APBK) Yang Dilakukan Oleh Oknum Mantan Kepala Kampung Menanga Jaya. IBLAM Law Review Jilid 01
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Demokrasi: Jurnal Riset Ilmu Hukum, Sosial dan Politik

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.